Keindahan alam dan keunikan budaya menjadikan Pulau Sumba tujuan wisata bagi wisatawan domestik maupun mancanegara. Padang sabana yang membentang luas, birunya laut berpadu sempurna dengan pasir putih nan lembut. Semua kian sempurna dengan guratan jingga senja kala matahari terbenam dan menyisakan decak kagum.
Menyesap Keindahan Alam Sumba
Written By Unknown on Rabu, 17 Desember 2014 | 13.14
Related Posts:
Label:
Wisata
Posting Komentar